Khasiat Buah Kurma Bagi Kesehatan

kurma

Buah Kurma merupakan salah satu buah daratan berpasir miskin air yang memiliki khasiat, Kurma hanya terdapat di wilayah yang beriklim hangat saja. Buah kurma sendiri berasal dari tanah di tepi sungai Nil dan Efrat Sungai Mesir kuno dan Mesopotamia.

Meningkatkan metabolisme tulang merupakan salah satu khasiat terbaik dari kurma, untuk lebih lanjut mari kita simak manfaat buah kurma bagi kesehatan tubuh:

  1. Kurma kaya akan serat sehingga mampu menghilangkan LDL (kolesterol jahat) yang merupakan penyebab berbagai macam penyakit yaitu kanker usus besar.
  2. Kandungan Vitamin A yang sangat banyak baik untuk kesehatan mata.
  3. Meskipun tidak meningkatkan daya tahan tubuh yang banyak namun dengan mengkonsumsi buah kurma bisa terlindung dari penyakit seperti Prostat, kanker paru-paru, kanker payudara dan kanker pankreas karena kurma memiliki kandungan anti-oksidan.
  4. Gula alami sederhana yang terkandung dalam buah kurma bisa mengisi energi tubuh dengan cepat serta merevitalisasi tubuh.
  5. Kalium di dalamnya bisa mencegah penyakit berbahaya seperti penyakit jantung dan juga stroke.

Tinggalkan komentar